Memperingati Hari Kelahiran Rasulullah Sambil Bersilaturahmi di Masjid Kampus

Keluarga Mahasiswa Islam (KMI) ISI Yogyakarta kembali menyelenggarakan acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW pada Rabu (27/9) pukul 19.00 WIB. Acara yang digelar setiap tahunnya ini dapat dihadiri oleh mahasiswa ISI Yogyakarta dan terbuka untuk umum. Mayoritas mahasiswa yang hadir pada acara tersebut bertujuan untuk memenuhi presensi mata kuliah Agama Islam, namun tidak sedikit pula

MEET AND GREAT DEE LESTARI, RELA NGANTRI DEMI SIGN DAN FOTO BERSAMA

Setelah hampir empat tahun tidak mengadakan sign dan jumpa penggemar, penulis buku fenomenal Filosofi Kopi, Dee Lestari, akhirnya menyambangi Jogja dalam acara Meet and Greet bersama penggemar di Perpustakaan Grhatama Pustaka, Kamis (21/09/203). Penulis buku Filosofi Kopi, Dee Lestari, menyambangi Jogja dalam acara meet and greet bersama penggemar di Perpustakaan Grhatama Pustaka, Kamis (21/09/2023).  Meskipun kuota untuk

Read More

PARADE TEATER KAMPUS SENI INDONESIA XI: “KEBUDAYAAN  LOKAL, BUDAYA MASA LALU DAN PERMASALAHAN MASA KINI.”

Mahasiswa seni teater dari delapan kampus seni di Indonesia kembali berkumpul untuk mengikuti Parade Teater Kampus Seni Indonesia XI yang berlangsung selama 4 hari, mulai dari 11 Agustus hingga 14 Agustus 2023. Pertemuan kekeluargaan mahasiswa teater ini tepatnya berlokasi di di Plaza Fakultas Seni Pertunjukan & Auditorium Teater Rendra, ISI Yogyakarta. Setelah dua tahun sebelumnya

KEMBALI USUNG TAMPAH MOB, PKKMB ISI YOGYAKARTA 2023 SEMAKIN MENARIK

Guna menyambut mahasiswa baru tahun ajaran 2023-2024, Institut Seni Indonesia menyelenggarakan acara Pengenalan Kehidupan kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB). ISI Yogyakarta kembali menyambut mahasiswa baru dengan mengusung tema “Menggali Identitas Mahasiswa Seni yang Berwawasan Nusantara Guna Menyongsong Bonus Demografi Indonesia 2045”.  Menjadi harapan agar mahasiswa mampu menggali identitas dalam menempuh pendidikan di ISI Yogyakarta, mengingat