Pekan Rupa #2 Kembali Hadir sebagai Pameran Akbar Fakultas Seni Rupa ISI Jogja dengan Tajuk “Allies: Regaining Expression”

Senin, 4 Maret 2024, Pekan Rupa #2 resmi dibuka oleh Bapak Lutse selaku Pembantu Rektor 3 yang berlokasi JNM Asri. Pameran ini diadakan selama lima hari terhitung dari tanggal 4 sampai dengan 8 Maret 2024.  Pekan Rupa sendiri merupakan pameran berskala fakultas yang digelar oleh BEM Fakultas Seni Rupa ISI Yogyakarta. Pada tahun ini, Pekan

MUBES FORUM BEM DIY 2023 SERUKAN GENERASI MUDA UNTUK INDONESIA EMAS 2045

Badan Eksekutif Mahasiswa ISI Yogyakarta menjadi tuan rumah dalam penyelenggaraan Seminar Nasional dan Musyawarah Besar Forum Badan Eksekutif Mahasiswa Daerah Istimewa Yogyakarta dengan mengusung topik “Prospek Pembangunan Sosial Ekonomi Politik Menuju Pembangunan Indonesia Emas 2045”. Acara ini dilaksanakan di gedung Concert Hall ISI Yogyakarta, Jum’at (29/09/2023). Acara ini turut dihadiri oleh Rektor, Pembantu Rektor, Koordinator Umum BEM

PARADE TEATER KAMPUS SENI INDONESIA XI: “KEBUDAYAAN  LOKAL, BUDAYA MASA LALU DAN PERMASALAHAN MASA KINI.”

Mahasiswa seni teater dari delapan kampus seni di Indonesia kembali berkumpul untuk mengikuti Parade Teater Kampus Seni Indonesia XI yang berlangsung selama 4 hari, mulai dari 11 Agustus hingga 14 Agustus 2023. Pertemuan kekeluargaan mahasiswa teater ini tepatnya berlokasi di di Plaza Fakultas Seni Pertunjukan & Auditorium Teater Rendra, ISI Yogyakarta. Setelah dua tahun sebelumnya

Menempuh Jalan Pulang Lewat Film Mudik

Apa yang akan dilakukan oleh sepasang suami-istri berpemikiran ibu kota, bila dipertemukan dengan persoalan keluarga lain dalam perjalanan mudik, padahal keduanya sendiri sedang ‘bermasalah’? Adriyanto Dewo mengarahkan pertanyaan ini dalam medium film berjudul Mudik, dengan menulis sendiri skenarionya. Film produksi LifeLike Pictures ini diperankan oleh Asmara Abigail, Putri Ayudya, Ibnu Jamil, dan Yoga Pratama. Tak

GERAKAN SUKARELA STAFF PENGAJAR DAN ALUMNI FSMR

Masuknya pandemi COVID-19 ke Indonesia telah memberikan pengaruh signifikan di berbagai bidang. Terutama di bidang sosial ekonomi dan pendidikan. Sekolah serta universitas terpaksa diliburkan, demi memutus penyebaran virus corona. Kegiatan belajar-mengajar pun terpaksa dilakukan secara daring. Meskipun proses kuliah telah dilakukan secara daring, masih banyak mahasiswa perantau Institut Seni Indonesia (ISI) Yogyakarta yang memilih untuk

Resital Vokal Le Nostre Voci

Resital tahunan yang bertajuk Le Nostre Voci sukses diselenggarakan oleh Vocalista Harmonic Choir pada hari Sabtu, 14 Maret 2020. Resital tersebut bertempat di Concert Hall Institut Seni Indonesia (ISI) Yogyakarta. Vocalista Harmonic Choir sendiri adalah sebuah nama dari kelompok Paduan Suara Mahasiswa (PSM) yang juga merupakan salah satu unit kegiatan mahasiswa di ISI Yogyakarta. Pada

POLEMIK DALAM PEMILU BEM ISI YOGYAKARTA

Badan Eksekutif Mahasiswa kembali menggelar Pemilihan Umum yang diselenggarakan di halaman Concert Hall Institut Seni Indonesia Yogyakarta pada hari Rabu, 12 Februari 2020 guna menentukan Ketua dan Wakil Ketua BEMI periode 2020-2021. Acara yang berlangsung dari pukul 09.00-14.30 ini berhasil menarik suara-suara mahasiswa akan pentingnya pemilihan ketua dan wakil ketua BEMI periode selanjutnya. Jumlah dari

WARNING! Books Siap Gelar Acara Bingung, Rayakan Rilis Buku Antologi Lirik Iksan Skuter

Yogyakarta, Jumat (14/2), WARNING! Books bekerja sama dengan Huhum Art Organizer dan Katalika Project siap menggelar acara bertajuk Bingung. Ini adalah perayaan rilis buku dengan judul yang sama, “Bingung” yang merupakan buku antologi lirik milik musisi asal Malang, Iksan Skuter. Acara ini bakal digelar bertempat di IFI-LIP Yogyakarta, mulai pukul 19.00 hingga 23.00 WIB. Acara

Eksplikasi Atas Kembali Beradaptasi

Wawancara dengan Erwin Prasetya Kurniawan. Mahasiswa Film dan Televisi angkatan 2015. Ketua Sreeening Tugas Akhir (TA) ”Kembali Beradaptasi”, terkait rancu manajemen kursi penonton.        Dalam screening ini, ada beberapa pihak dalam antrean panjang penonton yang tidak kebagian tiket. Apa ada statement yang ingin disampaikan mengenai hal tersebut ?   Salah satu kenapa tiket

Dilema dan Konflik Kepentingan-Kebutuhan Kalangan Atas Hingga ‘Ruang-Ruang Bawah Tanah’

Konflik kepentingan dan kebutuhan dari orang-orang kalangan atas menjadi persoalan dilematis nun berkepanjangan bagi masyarakat awam. Orang-orang tersebut senantiasa memilik wewenang berlebih terhadap keputusan dan aturan atas suatu perkara demi kepentingan dan kebutuhan hidup di lingkungan sejawat masing-masing. Tak ayal, sistem kuasa berlebih ini kemudian berdampak (baik langsung maupun tidak langsung) kepada masyarakat awam, dalam