Judul : Pacar Seorang Seniman (Kumpulan Cerpen) Pengarang : W.S. Rendra Penerbit : Bentang Belia, 2017 Tebal : 196 Halaman Rating : 4/5 (https://www.goodreads.com/en/book/show/32874925) Sinopsis : Cerpen ini menceritkan tentang wanita yang tidak mau dikawinkan lantaran dulunya ia mempunyai pacar seorang seniman yang telah meninggal dunia delapan tahun lalu karena sakit yang di deritanya. Wanita itu